Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Lima kebiasaan yang menyebabkan otak menjadi lemot dan pelupa

Konten [Tampil]
Sriwijaya Post - Tribunnews.com

Pernah tidak sih kalian merasa kok kalian jadi gampang lupa sama hal-hal kecil seperti lupa meletakkan handphone ataupun kunci motor?

Terus pernah juga tidak kalian merasa tiba-tiba lemot mengerjakan sesuatu bahkan nge hang ? jangan-jangan kalian kalian melakukan empat hal yang akan disebutkan di bawah ini nih. yuk cona di cek.

1. Tidak Sarapan Pagi

via Evening Standard


Mereka yang tidak mengkonsumsi sarapan pagi memiliki kadar gula yang rendah. Yang akibatnya suplai nutrisi ke otak menjadi kurang

2. Merokok

via CNN.com

Zat dalam rokok yang terhisap akan mengakibatkan penyusutan otak secara cepat, serta dapat mengakibatkan penyakit Alzheimer

3. Polusi Udara

via Fortune


Otak adalah konsumen oksigen terbesar dalam tubuh manusia. Menghirup udara yang berpolusi menurunkan suplai oksigen ke otak sehingga dapat menurunkan efisiensi otak.

4. Kurang Tidur

via The Kids Doctor

Otak memerlukan tidur untuk beristirahat. Dan memulihkan kemampuannya. Kekurangan tidur dalam jangka waktu lama akan mempercepat kerusakan sel-sel otak.

5. Jarang Berkomunikasi

via Jadikaryawan.com


Komunikasi diperlukan sebagai salah satu sarana memacu kemampuan kerja otak. Berkomunikasi secara intelektualdapat memicu efisiensi otak. Jarangnya berkomunikasi akan menyebabkan kemampuan intelektual otak menjadi kurang terlatih.

Sumber: Storysehat

Post a Comment for "Lima kebiasaan yang menyebabkan otak menjadi lemot dan pelupa"